Sabtu, 29 Juli 2017

WAKAF untuk Pembangunan Sosial dan Ekonomi

http://www.jawapos.com/read/2017/07/29/147447/knks-dan-pr-wakaf-kita

SUDUT PANDANG
KNKS dan PR Wakaf Kita
Oleh: Raditya Sukmana*

Sabtu, 29 Jul 2017 19:10 | Editor : Miftakhul F.S

Raditya Sukmana (Jawa Pos Photo)

PADA Kamis (27/7) Presiden Joko Widodo me-launching Komite Nasional Keuangan Syariah (KNKS) di Istana Negara. KNKS itu telah ditetapkan dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 91 Tahun 2016 pada November 2016.

Komite tersebut diketuai langsung oleh presiden dan susunan dewan pengarah beranggota sejumlah menteri serta perwakilan regulator seperti Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), dan Majelis Ulama Indonesia (MUI). Hal itu merupakan gerakan pemerintah yang signifikan atas komitmen untuk mengembangkan ekonomi syariah.

Dengan bergabungnya beberapa institusi penting tersebut, bisa kita lihat bahwa tujuan dibentuknya komite itu adalah untuk percepatan melalui integrasi antar-institusi penting terkait sehingga tercipta efisiensi yang pada akhirnya adalah membantu pembangunan ekonomi dan sosial. Tulisan ini mencoba menghubungkan tugas KNKS dengan salah satu instrumen ekonomi syariah, yaitu wakaf, dengan fakta potensi wakaf kita yang sangat luar biasa. Mengapa wakaf?

Salah seorang ahli ekonomi syariah asal Turki Prof Murat Cizakca dalam salah satu tulisannya yang berjudul Waqf in History and Its Implications for Modern Islamic Economics menyatakan,

"apabila wakaf dioptimalkan, pemerintah tidak perlu melakukan pinjaman luar negeri yang umumnya berbasis riba."

Awalnya penulis tidak percaya atas pernyataan itu karena melihat bahwa wakaf bersifat sosial dan tidak ada hubungannya dengan pinjaman luar negeri pemerintah untuk pembangunan ekonomi. Tetapi, setelah membaca argumen beliau, penulis menyadari bahwa apa yang beliau ungkapkan benar adanya.

Penulis menganalogikan pernyataan beliau sebagai berikut, asumsikan banyak orang kaya dan dermawan (wealthy individual philantropist) yang mau menyumbangkan dana (berbentuk wakaf) untuk suatu sektor tertentu, misalnya pendidikan. Mereka bersedia membangun sekolah dan segala fasilitasnya di seluruh Indonesia. Sejumlah orang kaya dan dermawan yang lain mau menyumbang untuk sektor infrastruktur seperti pembangunan jalan tol trans-Sumatera-Jawa-Bali, lingkar Kalimantan, dan Sulawesi Utara ke selatan.

Sejumlah yang lain bersedia menyumbangkan dana untuk wakaf kesehatan berupa pendirian rumah sakit di kota-kota kecil yang kekurangan jumlah rumah sakitnya.

Apabila tiga sektor tersebut dijalankan, pos pengeluaran APBN akan banyak sekali terkurangi. Karena sudah ditanggung sejumlah orang kaya nan dermawan tersebut sehingga APBN yang awalnya defisit sehingga harus pinjam dana luar negeri menjadi surplus karena bantuan masyarakat. Sehingga pinjaman luar negeri tidak diperlukan lagi.

Mungkin kita berpikir mengapa orang kaya tersebut mau memberikan bantuan berbentuk wakaf yang akan menguntungkan banyak orang.

Tidak lain karena apa yang mereka kejar bukan materi di dunia yang sudah mereka dapatkan, melainkan tabungan kelak di akhirat di mana wakaf akan mengalirkan pahala kepada orang yang berwakaf. Artinya, jika seseorang berwakaf untuk sekolah, lantas ada murid yang datang dan belajar di sekolah tersebut, akan ada pahala bagi yang berwakaf sampai hari akhir.

Atas dasar itulah, banyak orang yang mau berwakaf dan penulis yakin fakta wakaf tanah di Indonesia, yaitu sebesar 4,1 miliar meter persegi (data Badan Wakaf Indonesia/BWI), merupakan tanda bahwa masyarakat Indonesia dermawan. Dalam wacana utang pemerintah beberapa minggu terakhir, penerapan wakaf ini perlu mendapat perhatian. Penulis yakin wakaf akan benar-benar mengurangi secara signifikan utang pemerintah.

Karena itu, hemat penulis, kerja utama KNKS sebaiknya diarahkan untuk mendayagunakan wakaf. Sekali lagi karena wakaf adalah dari masyarakat untuk masyarakat. Sehingga pemerintah tidak keluar dana untuk pembangunan fisik tersebut. Pemerintah cukup mengeluarkan dana guna menguatkan sektor regulator wakaf.

Lebih spesifik lagi, tulisan ini ingin memberikan gambaran apa yang hendaknya bisa dilakukan KNKS terkait dengan pengoptimalan wakaf demi pembangunan ekonomi dan sosial.

Pertama, KNKS perlu memberikan kesempatan yang luas kepada instansi terkait untuk melakukan sosialisasi secara signifikan dengan seluruh media massa.
Masyarakat secara umum masih memahami wakaf secara tradisional. Artinya, wakaf masih terbatas pada mewakafkan tanah untuk dibangun masjid, pesantren, atau pemakaman. Padahal, wakaf juga dapat dilakukan dengan mewakafkan uang, hak kekayaan intelektual, saham wakaf perusahaan, dan sebagainya.

Kedua, permasalahan anggaran. BWI di tingkat provinsi maupun daerah belum semuanya mempunyai kantor yang representatif serta anggaran operasional.

Ketiga, KNKS perlu mendorong BWI dan lembaga lain terkait untuk penciptaan tata kelola yang baik sehingga pelaksanaan wakaf dapat efektif dan efisien. Misalnya, perlu dibuatkan peraturan apakah kualifikasi seorang pengelola wakaf (nazir) dengan aset kuburan (makam) sama dengan kualifikasi nazir dengan aset wakaf hotel serupa Zamzam Tower di Makkah (yang memang adalah wakaf). Dalam hal ini, buku yang diterbitkan Departemen Ekonomi dan Keuangan Syariah Bank Indonesia (DEKS BI) yang berjudul Wakaf: Pengaturan dan Tata Kelola yang Efektif perlu di-download dan dijadikan rujukan utama.

Keempat, KNKS harus mampu mendorong inovasi pengelolaan wakaf. Dalam beberapa tahun terakhir, sejumlah inovasi telah diajukan beberapa pihak untuk meningkatkan peran wakaf dalam perekonomian nasional. Inovasi tersebut pada umumnya berupa integrasi wakaf dengan instrumen keuangan syariah. Salah satu bentuknya adalah wakaf manfaat asuransi yang telah dijalankan lembaga wakaf Al-Azhar Peduli Ummat. Dompet Dhuafa saat ini juga memiliki aset wakaf berupa saham yang diwakafkan donatur. Selain itu, DEKS BI sekarang sedang mengkaji sukuk dengan underlying aset tanah wakaf. Semua inovasi tersebut harus kita dukung.

Momentum launching KNKS ini perlu disambut baik. Terkait wakaf, KNKS perlu memberikan perhatian khusus bagi sektor ini mengingat potensi untuk pembangunan ekonomi dan sosial begitu tinggi serta tentu akan meringankan beban APBN. (*)

*) Ketua Departemen Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga, PhD Holder International Islamic University Malaysia


Privacy Policy
Work with Us
Jawa Pos Corporate
Digital Ads
©2017 PT Jawa Pos Group Multimedia

3 komentar:

  1. Assalamu alaikum wr wb...saya agustina member MBAH SANGKIL yang berhasil,angka yang di berikan MBAH SANGKIL kemarin 4d SGP tembus 100%,syukur alhamdulillah dapat kemenangan (400.juta) terima kasih banyak MBAH SANGKIL,berkat bantuanny saya sudah bisa melunasi hutang bapak saya sama rentenir,dan bukan hanya itu MBAH saya juga sudah bangunkan rumah untuk kedua orang tua,bagi teman-teman pecinta nomor togel kalau mau menang seperti saya lansung hubungi MBAH SANGKIL di nomor hp: 0852-1049-3757 tidak usah di ragukan lagi karna saya sudah membuktikannya adapun bantuan lainnya selain pesugihan nomor togel (1.) Pesugihan Uang Ghaib (2) Pesugihan Minyak Penarik Uang (3) Pesugihan Uang Balik (4) Pesugihan Bank Ghaib (5) Pesugihan Tuyul (6) Pelet Ampuh (7) Transfer Janin

    BalasHapus
  2. DAFTAR DIRI ANDA JADI PEMENANG BERIKUTNYA
    Dari : Samul Ridwan Singapure: Terima kasih Mbah Agus Darma Nomer GHOIB Dari Mbah Benar-benar Tembus 8445 100% gol. saya sangat berterima kasih pada Mbah Agus Darma..Kini saya bisa Melunasi Hutang-hutang saya dan saya udah bisa buka usaha kecil-kecilan..Berkat usaha angka Ritual Ghoib dari Mbah Agus Darma..Bagi Anda yang udah menemukan Blog Mbah Agus Darma..sangatlah beruntung bagi Anda..Jika Anda menginginkan seperti saya silahkan Anda Call/sms di : 0823-8738-4409 Terima Kasih Mbah Agus Darma..Moga2 Succes selalu Buat Mbah Agus Darma..!!!!
    Dari : Ibu Ayu Timur Leste " Terima Kasih yang amat dalam kepada Mbah Agus Darma…karena Angka Ghoib dari anda 100% gol..9323 Mantap…sekarang saya bisa bernapas lega mbah …Karena udah bisa melunasi hutang saya yang kalah karena main togel…Dan Moga2 Besok gol lagi Mbah..dan saya beli paket 4D lagi..!!! biar Bisa buat buka Usaha Mbah..Mohon Bantuan Angka Ritual Ghoib nya…Dan saya hanya bisa berpesan kepada siapa saja..jangan ragu-ragu untuk menjadi Member Mbah Agus Darma…Di Jamin Angka Ghoib Tembus 100%…Salam Succes
    Dari : Agus Wijaya Malaysi Tawu : Terima kasih yang amat dalam kami ucapkan kepada Mbah Agus Darma…Berkat Angka Ghoib dari mbah…Semua hutan-hutang saya bisa terlunasi…angka ghoib dari Mbah Agus Darma benar jitu 100%, bagi anda yang kesulitan mencari angka ritual ghoib…bergabung aja dengan Mbah Agus Darma udah terbukti TokCer…Benar-benar Tembus 4 Angka…Terima Kasih Mbah Agus Darma…Succes Selalu Buat Mbah Agus Darma…salam kenal Buat teman yang suka nomor togel
    Dari : Ibu Ramlah Kalimatan " Mantep Banget Angka Ritual Ghoib anda Mbah Agus Darma…Kalau Tidak Ada Bantuan Angka Ritual Dari Mbah…Enggak Tau Nasib saya seperti apa…soalnya Udah banyak Dukun Togel yang saya mintai Angka Jitu.tapi tidak ada satupun yang berhasil…akhirnya saya menemukan Blog anda..dan kami akhirnya Coba-coba untuk bergabung…Walhasil angka ritual Mbah Agus Darma Benar-benar bikin saya Terkagum./ benar-benar Tembus 100%…kini hidup saya udah gak lagi di kejar-kejar Hutang…semua hutang udah kami lunasi berkat bantuan angka ritual Ghoib dari Mbah Agus Darma…sekali lagi kami sekeluarga mengucapkan terima kasih yang amat dalam kepada Mbah Agus Darma yang udah mengubah hidup keluarga kami…Salam Bahagia
    Dari : Ibu Uali Nunukan : Terima Kasih Mbah Agus Darma Darma semua yang anda berikan kepada saya…Angka Ritual Ghoib Eyang Benar-benar Tembus 100%…mohon ma’af mbah ini pengalaman saya …waktu itu pernah saya meminta bantuan kepada seseorang yg mengaku pintar meramu angka toto…dan saya harus bayar untuk mendapatkan angkanya…sampai2 saya hutang sana , hutang sini…tapi apa yg terjadi…angka yg saya terima tadi gak ada yang keluar…maspus dalam hati kecil saya..gmn saya harus bayar utang yang terlanjur menumpuk…hingga akhirnya saya di kasih info teman untuk mencoba menjadi Member di Mbah Agus Darma…Alhasil Angka Ritual Ghoib yang mbah kirim ternyata Jitu 100%..dan akhirnya terbayar sudah hutang2 saya….ini hanya sekedar pengalaman saya…untuk yang mau mencoba angka ghoib dari Mbah Agus Darma..tidak usah ragu-ragu…karena saya udah merasakannya…terima kasih Mbah Agus Darma…Salam Bahagia….!!!
    Dari : Sutiawan Timur Leste : Terima kasih yang amat dalam kami ucapkan kepada Mbah Agus Darma yang telah memberikan kebahagian bagi keluarga kami…berkat Beliau saya sekarang udah hidup tenang..sudah tidak di kejar-kejar hutang…Kami di berikan Angka Ritual Ghoib Dari Mbah Agus Darma yang sangat Jitu 100%…hingga kami sekarang merasa tenang lagi…terima kasih Mbah Agus Darma…Jika Anda ada merasa kesulitan masalah Nomer Toto silahkan Tanyakan Aja Pada Mbah Agus Darma…pasti anda akan merasakan apa yg selama ini kami rasakan…Salam Bahagia dan Succes

    BalasHapus
  3. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

    BalasHapus